Pembuatan
Cat Induk
Fuchsine
1.
Siapkan 5 gram bubuk
fuchsine
2.
Masukkan ke beaker
glass
3.
Tambahkan alkohol 96%
sebanyak 95 ml
4.
Aduk sampai homogen /
larut sempurna
5.
Masukkan kedalam
botol coklat
Pembuatan
Air Fuchsine
a.
Pipet 10 ml cat induk
yang sudah dibuat
b.
Masukkan kedalam
beaker glass
c.
Tambahkan 90 ml
aquades
d.
Aduk hingga larut
sempurna / homogen
e.
Masukkan kedalam
botol
Pembutan Cat Induk Carbon Gentian Violet
1)
Siapkan 5 gram bubuk
gantian violet
2)
Masukkan ke beaker
glass
3)
Tambahkan alkohol 96%
sebanyak 95 ml
4)
Aduk sampai homogen /
larut sempurna
5)
Masukkan kedalam
botol coklat
Pembuatan carbon Gantian Violet
a)
Pipet 10 ml cat induk
carbon gentian violet
b)
Masukkan ke beaker
glass
c)
Tambahkan 90 ml
aquades
d)
Aduk sampai homogen
e)
Masukkan kedalam botol
coklat
Pembuatan Lugol
a.
Siapkan komposisi
berikut :
·
Iodium Kristal 1 gam
·
KI 2 gram
·
Aquades 300 ml
b.
Haluskan KI sampai
bener-bener menjadi serbuk halus
c.
KI dilarutkan dalam
150 ml aquades sampai homogen
d.
Iodium kristal
dilarutkan dalam 150 ml aquades sampai homogen
e.
Campur 2 larutan
tersebut sampai homogen
No comments:
Post a Comment